FredoCorner SketchUp merupakan ekstensi SketchUp bagian dari keluarga Fredo6 yang cukup terkenal. Fredo6 sendiri memiliki banyak sekali ekstensi gratis namun untuk ekstensi ini berbayar. Artikel ini akan mengulas secara detail fungsi dan kegunaan dari ekstensi ini.a
FredoCorner
FredoCorner kami sedang melakukan editing pada artikel ini, mohon ditunggu updateru kami
Download FredoCorner
Cara Mendapatkan Lisensi FredoCorner SketchUp
- FredoCorner Permanen BukaLapak
- FredoCorner Permanen Shopee
- FredoCorner Permanen Tokopedia
Kesimpulan
Sebenarnya dengan menggunakan Fredo6 saja untuk membantu proses modeling sudah cukup. Namun ada beberapa kemampuan ekstensi yang memang tidak ada di Fredo6. Banyak pengguna di Indonesia yang mencari Fredo6. Dari pengamatan yang ada di Wahyues GROUP. Fredo Corner, Round Corner, Curvoloft, Curvizard, Fredo Spline dan Joint Push Pull paling banyak di cari.
Anda menggunakan ekstensi Fredo6 yang mana? Atau Anda memiliki pertanyaan tentang Fredo6? Jangan sungkan untuk meninggalkan komentar pada kolom yang sudah tersedia di bawah. TIM Dukungan kami dengan senang hati merespon setiap pertanyaan yang ditinggalkan.
Jika Anda menyukai artikel ini, silakan subscribe Channel YouTube kami untuk tutorial video SketchUp. Anda juga dapat menemukan kami di Twitter dan Facebook.